Cara Memperbesar Pengapian Dengan Teknik Ground Strap Pada Koil
MOBIL MOGOK - Banyak cara untuk Memperbesar Pengapian Pada Mesin Sepeda Motor, diantaranya dengan mengganti komponen pengapian seperti dari mulai spul, Cdi, sampai pada Koil menggunakan Sparepart Racing. namun harga dari Sparepart Racing ( Aftermarket ) itu tidak murah. lalu bagaimana cara untuk Mendongkrak Pengapian dengan cara Mudah dan Murah itu bukan menjadi hal yang sulit sekarang ini. banyak penemuan dan inovasi yang sudah banyak mengulasnya.
Untuk mendongkrak memperbesar pengapian diantaranya dilakukan dengan ubahan pada Koil. Ada satu teknik yang namanya " Ground Strap ". Teknik ini sangat mudah dan murah. hanya membutuhkan kawat kabel seperti kawat lilitan spul. atau bisa ambil dari kabel yang dalamnya kawat tembaga agak besar. cara membuatnya hanya dililitkan ke kabel Busi. Tujuannya untuk menyerap frekuensi liar yang tercipta di seputar kabel busi. sehingga api busi lebih terfokuskan.
Teknologi Ground Strap jugaa banyak diaplikasikan oleh koil Racing, beberapa diantaranya menggunakan teknologi ini. penasaran dan ingin membuatnya. silahkan anda baca cara Memperbesar Pengapian Menggunakan " Teknologi Ground Strap ". disitu lengkap dengan gambarnya. silahkan dicoba.
sekian tentang Cara Memperbesar Pengapian Dengan Teknik Ground Strap Pada Koil dan semoga bermanfaat.